Al-Hadis
Diriwayatkan dari Abu Musa r.a., dia berkata: Orang-orang
bertanya kepada Rasulullah Saw., “Ya Rasulullah ! siapa muslim yang terbaik?”
Beliau menjawab, “Muslim yang lidah dan tangannya tidak menyakiti muslim lain.”
(Hadis ini diriwayatkan oleh Al-Bukhari, nomor hadis: 11).
ETIMOLOGI ADMINISTRASI
Secara etimologis, administrasi berasal dari kata “ad” dan
“ministrate” yang berarti sbb:
1.
Melayani;
2.
Membantu;
3.
Memenuhi;
4.
Melaksanakan;
5.
Menerapkan;
6.
Mengendalikan;
7.
Menggerakkan;
8.
Mengarahkan;
9.
Mengahasilgunakan;
10.
Mengelola;
11.
Menjalankan;
12.
Mengemudikan;
13.
Mengatur;
14.
Mengurus;
15.
Mengusahakan;
16.
Mendayagunakan;
Sumber:
Inu Kencana Syafiie, 1997, Ilmu Administrasi Publik,
Penerbit Rineka Cipta, Jakarta.
0 komentar:
Posting Komentar