PRINSIP PENGEMBANGAN MODEL
Dalam pengembangan model umumnya menggunakan prinsip-2 sbb:
1.
Elaborasi;
Pengembangan model dimulai dengan yang
sederhana dan secara bertahap dielaborasi hingga memperoleh model yang lebih
representative;
Penyederhanaan dilakukan dengan menggunakan
system asumsi ketat, yang tercermin pada jumlah, sifat, dan relasi variable-2
nya;
Akan tetapi asumsi yang dibuat tetap harus
memenuhi persyaratannya, yaitu konsistensi, independensi, ekivalensi, dan
relevansi;
2.
Analogi;
Pengembangan model dilakukan dengan
menggunakan prinsip-2 hukum, teori yang sudah dikenal secara meluas tetapi
belum pernah digunakan untuk memecahkan masalah yang dihadapi;
3.
Dinamis;
Pengembangan model bukanlah proses yang
bersifat mekanistik dan linier;
Oleh karena itu, dalam tahap pengembangannya
mungkin saja dilakukan pengulangan;
Dengan demikian, pemodelan adalah proses membangun atau
membentuk sebuah model, dalam bahasa formal tertentu, dari suatu system nyata
berdasarkan sudut pandang tertentu;
Sumber:
Kadarsah Suryadi, Ali Ramadhani, Sistem Pendukung Keputusan,
Suatu Wacana Struktural Idealisasi dan Implementasi Konsep Pengambilan
Keputusan, PT Remaja Rosdakarya, Bandung, 1998.
0 komentar:
Posting Komentar