Kuliah 3
Etika dan Filsafat Adm. Negara
Sugeng rusmiwari
081 334 995 112
Pokok Bahasan
ILMU ADMINISTRASI
1. Pengertian
Administrasi
Asal kata
dari kata latin:
Ad. =
intensif
Ministrare
= melayani, membantu, memenuhi
Administrasi
berarti melayani dengan intensif.
Dalam
bahasa Indonesia, sehari-hari:
a.
Sempit
Tata usaha
kantor, tulis menulis, clerical work dari bahasa Belanda.
b.
Luas
Segala
kegiatan kelompok orang dalam organisasi yang bekerja sama secara efektif,
efisien dan rasional untuk mencapai tujuan bersama. Dalam bahasa Inggris dari
kata “administration”.
Dengan
demikian dalam arti luas administrasi dapat dilihat dari:
a.
Proses,
b.
Fungsi,
c.
Kepranataan (institution).
2. Definisi
Ilmu Administrasi;
Ilmu
Administrasi adalah cabang atau kesatuan atau disiplin ilmu social yang secara
khas mempelajari “administrasi” sebagai salah satu fenomenon masyarakat modern.
Admistrasi
adalah sesuatu yang terdapat di dalam organisasi modern dan memberikan sesuatu
kepada oraganisasi tersebut, sehingga organisasi dapat tumbuh dan berkembang sesuai
yang diharapkan yang dipimpin oleh administrator, yang dipimpin secara
kooperatif, dengan prosedur dan metode
kerja yang konkrit.
Administrator
dalam menjalankan organisasi dengan cara:
a.
Mengembangkan organisasi.
b.
Mengembangkan system informasi
c.
Mengembangkan gaya dan teknik kepemimpinan
Sehingga
hakekat administrasi adalah:
a.
mengarahkan kegiatan anggota organisasi agar dapat
bekerjasama
b.
dilakukan secara terus menerus menuju tercapainya
tujuan yang telah ditetapkan
c.
mengendalikan sumber daya yang dimiliki
d.
dilakukan secara efektif, efisien dan rasional.
3. Unsur
Adminsitrasi menurut The Liang Gie, dalam Sofwan Badri, 1982, memerinci Ilmu
Administrasi menjadi 8 unsur yaitu:
a.
Ilmu Organisasi
b.
Ilmu Managemen
c.
Ilmu Komunikasi
d.
Ilmu Administrasi Kepegawaian
e.
Ilmu Administrasi Keuangan
f.
Ilmu Perbekalan
g.
Ilmu Administrasi Perkantoran
h.
Ilmu Hubungan Masyarakat.
4. Menurut L.
Urwick dan L. Gulik, 1937, fungsi executive dalam administrasi ada 7, disingkat
(POSDCORB):
a.
Planning
b.
Organizing
c.
Staffing
d.
Directing
e.
Coordinating
f.
Reporting
g.
Budgeting
5. Administrasi
sebagai Ilmu Pengetahuan (Science), baru berkembang akhir abad (XIX) dan sebagi
seni (art) berkembang semenjak timbulnya peradaban manusia.
Sebagai
Ilmu, karena fungsinya sebagai sutau studi yang sistematis, dan sebagai seni
karena fungsinya yang praktis. Karena manfaatnya itulah administrasi berarti
disebut juga sebagai applied science (Ilmu Terapan), manusia dalam kehidupan
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara serta beragama.
6. Penggolongan
Ilmu Administrasi:
a.
Administrasi Negara
b.
Administrasi Niaga
c.
Administrasi Internasional.
7. Perbedaan
antara Administrasi Negara dengan Administrasi Niaga
a.
Administrasi Negara
1.
Public service
2.
Legitimate approach
3.
Bureaucracy
4.
Kurang Efisien
5.
No Competition
6.
Social welfare
b.
Administrasi Niaga
1.
Profite motive
2.
Tidak terikat dengan perundang-undangan yang ada
3.
Tidak terikat dengan prosedur
4.
Efisien
5.
Free competition
6.
Kesejahteraan individu
8. Leadership
/ Management Resources
a.
Man (orang)
b.
Money (uang)
c.
Material (material)
d.
Machine (peralatan / mesin)
e.
Method (motode)
f.
Time (waktu)
g.
Prasarana lain, tanah, gedung, listrik, dll.
9. Dalam
organisasi dikenal:
a.
Top Leader / manager
b.
Midle Leader / manager
c.
Lower Leader / manager
d.
Leader / Manager Administratif
e.
Leader / manager operatif
10. Prinsip
Leadership / Management George R. Terrry, POAC:
a.
Planning
b.
Organizing
c.
Actuating
d.
Controlling
11. Menurut
Siagian
a.
Planning
b.
Organizing
c.
Motivating
d.
Controlling
e.
Evaluating
The right
man in the right place
Tugas:
Susun
konsep sebagiamana hasil kuliah.
0 komentar:
Posting Komentar