Minggu, 12 Oktober 2014

Teori Fungsional

DASAR TEORI FUNGSIONAL

Menurut Lawer, teori ini mendasarkan pada tujuh asumsi, yaitu:
1.       Masyarakat harus dianalisis sebagai suatu kesatuan yang utuh yang terdiri atas bagian-2 yang saling berinteraksi;
2.       Hubungan yang ada bias bersifat satu arah atau hubungan yang bersifat timbale balik;
3.       System social yang ada bersifat dinamis; penyesuaian yang ada tidak perlu banyak mengubah system sebagai satu kesatuan yang utuh;
4.       Integrasi yang sempurna di masyarakat tidak pernah ada, sehingga di masyarakat senantiasa timbul ketegangan-2 dan penyimpangan-2, tetapi ketegangan dan penyimpangan ini akan dinetralisir lewat proses kelembagaan;
5.       Perubahan-2 akan berjalan secara gradual dan per-lahan-2 sebagi suatu proses adaptasi dan penyesuaian;
6.       Perubahan merupakan hasil penyesuaian dari luar, tumbuh oleh adanya diferensiasi dan inovasi; dan
7.       Sistem didintegrasi lewat pemililkan nilai-2 yang sama (Zamroni, 1988).

Sumber:
Zamroni, 1988, Pengantar Pengembangan Teori Sosial, Jakarta: Proyek Pengembangan Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan).


  

0 komentar:

Posting Komentar