Jumat, 25 November 2011

Bahan Kuliah Et.dan Fil. Adm. Neg. Pemim.yg Ideal


PEMIMPIN YANG IDEAL DARI KALANGAN MUDA

Bahan Kuliah
Etika dan Filsfat Adm. Negara. Pemimpin Yang Ideal

Sugeng Rusmiwari
081 334 995 112

Fadli Zon, Wakil Ketua Umum Partai Geakan Indonesia Raya (Gerindra), pemimpin yang ideal memang dari kalangan kaum muda karena lebih menjanjikan karakter yang dinamis, dan progresif.  Tentunya sosoknya harus bersih punya visi kebangsaan dan kerakyatan, mampu, dan berintegritas.

“Parpol sebagai kanal kemunculan pemimpin harus mau melakukan regenerasi  dan kaderisasi dengan mengambil para calon pemimpin dari dalam partai atau dari luar, seperti dari kalangan akademisi, intelektual, atau lembaga swadaya masyarakat. Harus ada dobrakan”.

Sumber: Kompas, 26 Oktober 2011, h 2

0 komentar:

Posting Komentar