Senin, 14 November 2011

UTS ETIKA DAN FILS. ADM. NEG.



UJIAN TENGAH SEMESTER

Mata kuliah     : ETIKA DAN FILSAFAT ADM.NEG.          Ruang  : Lab. IAN & OTODA
Dosen             : Sugeng Rusmiwari                                          Waktu : 45 menit
Tanggal           : 15 Nopember 2011                                       Jam      : 08.30 Wib

1.        Jelaskan Maksud dan Tujuan, diberikannya matakuliah Etika dan Filsafat Administrasi Negara pada Mahasiswa Program Studi Ilmu Administrasi Negara?

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
2.        Dalam mempersiapkan Calon Administrator Publik / Leader, hekmah apa yang dapat diambil dari Etika dan Filsafat Adm. Negara ?

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
3.        Apa hakekat Etika dan Filsafat Administrasi Negara bagi Administrator Publik / Leaders dalam Pengambilan Keputusan atau Kebijakan Publik ?

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
4.        Sebagai calon Leader / Administrator Publik, dengan predikat agent of change and development, mengupayakan secara maksimal terwujudnya Good Governance, jelaskan  singkat !

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
5.        Setiap Leader dalam Leadershipnya Efektif untuk itu Leader  memiliki Span of control dengan Asas Kesatuan Komando dan berusaha dengan maksimal terjadinya Birokratisasi, apa maksudnya ?

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

6.        Demi untuk kemajuan kita semua, utamanya Calon Leader / Administrator Publik, berikan kritik pada metode perkuliahan ini, apa yang harus ditingkatkan ?

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Nama Mahasiswa dan Tanda Tangan


________________________________

3 komentar:

  1. UTS ETIKA DAN FILS. ADM. NEG.
    Nama : Sona saputra
    Nim : 2011210046
    1. Jelaskan Maksud dan Tujuan, diberikannya matakuliah Etika dan Filsafat Administrasi Negara pada Mahasiswa Program Studi Ilmu Administrasi Negara?Etika adalah perilaku manusia yang mampu membedakan baik dan buruk, filasat sendiri cinta dan shopia berarti kebijaksanaan jadi etika dan filasat itu cinta kebijaksanaan, maka mahasiswa administrasi Negara di cetak menjadi seorang leaders atau menjadi pemimpin yang benar-benar bisa mengambil keputusam yang bijaksana menjadi pemimpin yang baik.

    2. Dalam mempersiapkan Calon Administrator Publik / Leader, hikmah apa yang dapat diambil dari Etika dan Filsafat Adm. Negara ? Pada setiap indivu harus bisa mengambil keputusan yang baik dan dapat memipin dengan baik dan efisien dan efektif, menjadi pemimpin yang baik, memimpin yang baik.

    3. Apa hakekat Etika dan Filsafat Administrasi Negara bagi Administrator Publik / Leaders dalam Pengambilan Keputusan atau Kebijakan Publik ? Sebagai seorang leaders bisa mengambil keputusan yang baik

    4. Sebagai calon Leader / Administrator Publik, dengan predikat agent of change and development, mengupayakan secara maksimal terwujudnya Good Governance, jelaskan singkat ! agent of change atau menjadi perubahan dalam kepemimimpinan suatu pemerintahan atau organisasi negri maupun suwasta, dan agar terwujudnya good govermance pemimpin yang baik maka harus adanya suatu kemampuan yang meliputi kepribadian, kemampuan, kesanggupan, serangkaian kegiatan,serta tanggung jawap, serta adanya suattu perencanaan, pengorganisasian, aktifitas, dam pengontrollan dalam setiap sector yang ada didalam organisasi itu.

    5. Setiap Leader dalam Leadershipnya Efektif untuk itu Leader memiliki Span of control dengan Asas Kesatuan Komando dan berusaha dengan maksimal terjadinya deBirokratisasi, apa maksudnya ? perlu diketahui bahwa span of control itu setiap pemimpin memiliki kemampuan yang berbeda untuk mengendalikan bawahannya secara tepat, dan debirokratisasi kesalahan dimana dalam lembaga atau organisasi semakin bayak peyimpangan, jadi pengontrolan serta kepemipinan ini masih banyaknya patologi didalamnya.

    6. Demi untuk kemajuan kita semua, utamanya Calon Leader / Administrator Publik, berikan kritik pada metode perkuliahan ini, apa yang harus ditingkatkan ?
    Diberikannya soal-soal ltihan setelah pembelajaran mata kuliah etika dan filasafat ilmu administrasi Negara, karena bila hannya diberikan diblog masih banyak mahasiswa yang teledor.


    Nama Mahasiswa dan Tanda Tangan

    Sona saputra(2011210046)

    BalasHapus
  2. 1.untuk memberikan pembekalan pada calon leader sehingga dalam menjalankan tugas dan fungsinya sesuai dengan aturan dan norma yang berlaku dan dapat membedakan hal-hal yang pantas atau layak dikerjakan dan hal-hal yang tidak layak dikerjakan/dilakukan.
    2.memberikan pemahaman atau pedoman dalam memimpin diri sendiri dan organisasi yang kita pimpin.
    3.pada hakekatnya,etika dan filsafat administrasi negara dalam pengambilan keputusan adalah sebagai agent of change and devolepment. maksudnya, melalui keputusan yang kita ambil harus mampu mengupayakan pembangunan dan perubahan diberbagai bidang.
    4.sebagai calon leader harus mengupayakan terjadinya Good Govermence melalui upaya-upaya perubahan dan pembangunan di berbagai aspek yang direncanakan dan akan diwujudkan, sehingga Good Govermence bisa terwujud melalui perubahan dan pembangunan tersebut.
    5.maksudnya ialah bahwa setiap leadership harus mematuhi span of control atau rambu-rambu dari leadernya dalam menjalankan tugas dan fungsinya masing-masing selama rambu-rambu tersebut sesui aturan yang berlaku dalam organisasi tersebut, sehingga debirokratisi bisa terwujud.
    6.yang harus ditingkatkan adalah dalam hal penyajian judul materi/silabus materi.

    BalasHapus
  3. Nama: M. Bahrul Ulum
    Nim: 2011210028

    1) Dimaksudkan untuk menjadi mahasiswa berakhlak yang baik, beragama, bermoral dll. Tujuannya, menjadi seorang pemimpin yang baik pula dan diharapkan dalam pengambilan suatu keputusan bisa bijaksana yaitu bermanfaat baik untuk diri sendiri dan orang lain.
    2) Hikmah yang bisa diambil seperti ; berhasil dan baiknya seorang pemimpin apabila dia mumpuni dan intelektual ,seperti punya daya kepemimpinan yang meliputi; Reward power(punya sifat menghargai bawahannya), coersive power(mempunyai sifat kepemimpinan yang otoriter jika sangat diperlukan), Legitimate power(keabsahan dalam memimpin), expert power(punya karya yang bermanfaat bagi dirinya dan orang lain).
    3) Seorang pemimpin dalam mengambil suatu keputusan harus mempunyai dasar atau latar belakng, seperti; apa sebab keputusan itu diambil, apa akibatnya (apakah bisa meminimalisir dampak buruknya atau bahkan tidak berdampak sama sekali), dan deskripsi hasil tujuan keputusan itu, kemudian dijalaskan dasar atau latar belakang tersebut oleh anggotanya supaya tidak terjadi perbedaan versi yang berbeda dengan pengambil keputusan tsb.
    4) Perubahan dan pembangunan akan terwujud dengan baik apabila dipimpin oleh pemimpin yang baik pula dan akhirnya miitraa organisasi itu akan baik juga, seperti contohnya; baiknya mahasiswa Administrasi Negara akan membawa baiknya mitra UNITRI juga,disinilah Good Goverment atau Good Organisation terwujud.
    5) Birokratisasi pada umumnya bersifat jelek dimata public, karena memang kenyatannya sekarang seperti itu, banyak penyimpangan-penyimpangan dari dasar sistem birokrasi sebenarnya , yang mana itu semua tidak lepas mencari provit semata (korupsi), sehingga untuk mengurangi bahkan memberantas mira jelek ini yaiti denga diadakannya reformasi tentang sistem kerja birokrasi yang sesungguhnya.
    6) Perbanyak diskusi dll yang serupa sebagai modal mental calon seorang pemimpin.

    BalasHapus