Senin, 21 November 2011

Bahan Kuliah Etika dan Fils. Adm. Neg. MG

Bahan kuliah Etika dan Fils. Adm. Managerial Grrid

Sugeng rusmiwari
081 334 995 112

MANAGERIAL GRID (JARINGAN MANAJERIAL).
Robert R. Blake dan James S. Mouton, dalam Sutarto, Dasar-dasar Kepemimpinan Administrasi, Gajah Mada University Press, 1986, h. 88.
Dalam pendekatan ini dikenal dua macam perilaku pemimpin, yaitu dengan sebutan “concern for production” perhatian terhadap produksi” dan perilaku pemimpin  dengan sebutan (concern for people) perhatian terhadap orang, yang dikombinasikan menjadi 81 macam kemungkinan gaya kepemimpinan, dengan menekankan pada 5 macam gaya.
Gaya 1.1               = Improverished Management, menajemen yang dimiskinkan, manajemen liberal.
Gaya 1.9               = Country club management, manajemen perkumpulan desa.
Gaya 9.1               = Task or authoritarian management, manajemen tugas / otoriter.
Gaya 5.5               = Middle of the road management, manajemen jalan tengah.
Gaya 9.9               =  Team or democratic management, majemen tim atau demokratis.

Gambar;
1.9








9.9
1.8









1.7









1.6









1.5




5.5




1.4









1.3









1.2









1.1

2.1
3.1.
4.1
5.1
6.1
7.1
8.1
9.1

Perhatian thd produksi

Sumber bacaan:
Sutarto, Dasar-dasar Kepemimpinan Administrasi, Gajah Mada University Press, 1986

0 komentar:

Posting Komentar