Materi 20.
Bahan
Kuliah Seminar Kompetensi Kepemimpinan 2
Pendekatan
Metodologi Penelitian
ALASAN
PENELITI HARUS MENDEFINISIKAN DAN
MERUMUSKAN MASALAH
1.
Perumusan masalah akan menentukan arah
penelitian;
2.
Perumusan masalah dapat menjelaskan metodologi
atau prosedur penelitian yang akan dilakukan;
3.
Perumusan masalah akan membantu peneliti untuk mengontrol
adanya subyektivitas peneliti;
4.
Perumusan masalah menunjukkan dan menentukan
variable yang akan diambil;
5.
Adanya perumuan masalah, membuat peneliti
menjadi lebih praktis;
Sumber:
Singh (2006) dalam Nanang Martono, Metode Penelitian
Kuantitatif, Analisis Isi dan Analisis Data Sekunder, Raja Grafindo Persada,
Jakarta, 2010, hlm. 31.
0 komentar:
Posting Komentar